1. Keyakinan dalam hubungannya dengan yang maha kuasa dan maha pencipta
merupakan pengertian dari…….
a. Agama
b.
Spiritual
c. Keyakinan
d. Kepercayaan
e. Tauhid
2. Untuk
menunjang karier seorang perawat, maka perawat mutlak perlu kemampuan mengidentifikasi
karakteristik spiritualitas, diantaranya…….
a. Self
Reliance
b. Hubungan
dengan Alam
c. Hubungan
dengan Orang Lain
d. Hubungan
dengan Ketuhanan Agamis
e.
Semua jawaban Benar
3. Mulai
munculnya rasa percaya, aman dalam hubungan interpersonal dengan pengasuhnya,
dan belum memiliki rasa salah, benar, serta keyakinan spiritual merupakan
perkembangan spiritual pada tahap……..
a.
Toddler
b. Prasekolah
c. Usia
sekolah
d. Dewasa
e. Usia
pertengahan
4. Faktor
penting yang dapat mempengaruhi spiritualitas seseorang salah satunya adalah Pertimbangan
Tahap Perkembangan yang meliputi……….
a. Kekuatan
Gaib yang berhubungan dengan spiritual
b. Cinta
sesama manusia yang diaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari
c. Pandai
bergaul antar umat beragama
d.
Mempercayai bahwa Tuhan
terlibat dalam perubahan dan pertumbuhan diri
e. Meyakini
semua agama itu benar
5. Yang
membentuk kepribadian yang pertama dan paling utama adalah……
a. Sekolah
b. Teman
sebaya
c.
Keluarga
d. Pemuka
Agama
e. Guru
6. Empat
isu nilai yang mungkin timbul antara perawat dan klien kecuali…….
a. Pluralisme
b.
Spiritualitas
c. Fear
d. Kesadaran
tentang pertanyaan spiritual
e. Bingung
7. Menuruttaylor, lillis dan le mone (1997), tujuan karir seorang perawat meliputi…..
a. Memupuk
kekuatan spiritual diri sendiri
b. Menunjukkan
perasaan damai, keceriaan, caring
c. Menunjukkan
kepekaan terhadap kebutuhan spiritual klien
d.
Semua jawaban benar
e. Semau
jawaban salah
Terimkasih sudah berkunjung ke Blog Pengetahuan. Budayakan untuk berkomentar yang baik dan sesuai dengan materi postingan, komentar yang terlalu singkat kami anggap Spam dan tidak kami tanggapi
EmoticonEmoticon